Beranda » Paket Tour Bali » Karang Memadu : Hukuman Unik untuk Poligami di Desa Terbersih Dunia

Karang Memadu Desa Penglipuran, hukuman unik sekaligus salah satu konsep kehidupan masyarakat Penglipuran yang menjunjung tinggi nilai-nilai kesetaraan gender dan monogami. Selain terkenal dengan tata krama dan arsitektur tradisionalnya, Desa Penglipuran juga terkenal dengan adanya Karang Memadu. Sebuah tempat yang tentunya bukan sekadar lahan kosong, melainkan sebuah bentuk sanksi adat bagi warga pelaku poligami. 

Penglipuran

Bagi masyarakat Penglipuran, poligami merupakan hal tabu. Konsep Karang Memadu ini menunjukkan betapa masyarakat Penglipuran sangat menjunjung tinggi nilai-nilai kesetaraan gender dan monogami. Sehingga siapapun warga yang berani melakukan poligami tentunya harus berani juga siap diasingkan oleh warga sekitar di Karang Memadu. Melalui tradisi ini, dapat terlihat juga bagaimana warga sekitar tetap kukuh untuk melestarikan nilai-nilai juga norma tradisional yang sudah ada sejak jaman dahulu. 

Karang Memadu

Tujuan dari pengasingan masyarakat yang melawan aturan adalah menjadikan Karang Memadu sebagai tempat untuk merenung dan memperbaiki diri. Melalui tradisi adat budaya ini dapat terlihat bagaimana cerdasnya masyarakat Penglipuran tetap memberikan sanksi yang cukup membuat jera para pelaku poligami tanpa harus melibatkan kekerasan. 

Tertarik untuk kunjungi Desa ini saat liburan di Bali? Kunjungi kontak dibawah untuk solusi liburan simple anti ribet, atau cek paket liburannya di bawah ini!

Informasi dan Pemesanan


Hotline : +6281236727210, +6282147834120// E-mail : balitopholidaydotcom@gmail.com

Paket Tour Bali 3H 2M – BTH 505

 

Tags:

# Bagikan informasi ini kepada teman atau kerabat Anda

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi.

Komentar Anda* Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.

You cannot copy content of this page